Senin, 25 Desember 2017

Logo Pangkalan Pramuka SMA IT Al Irsyad Purwokerto

Logo Pangkalan Pramuka SMA IT Al Irsyad Purwokerto





Arti dan Makna Logo

1.Bentuk perisai melambangkan kepercayaan diri sendiri, ketahanan, keamanan dan kesetosaan.

2. Warna dasar biar seperti sifat air menyimbolkan rasa kedamaian sesuai cita cita muslim yang Madani, selain itu biru juga melambangkan warna langit yang memiliki arti seorang pandu harus punya pandangan dan wawasan yang luas.

3. Dua cikal warna kuning melambangkan Ambalan Ahmad Surkati dan Cut Nyak Dien merupakan anggota gerakan Pramuka golongan penegak.

4. Tapal kuda memiliki arti Pramuka Al Irsyad adalah Pramuka yang tangguh dengan warna merah menunjukan seorang kesatria Pemberani seperti tokoh Ahmad Surkati dan Cut Nyak Dien yang tertera dalam tapal kuda tersebut

5. ASCN menunjukan identitas Ambalan SMA IT Al Irsyad Al Islamiyyah Purwokerto yaitu Ambalan Ahmad Surkati dan Cut Nyak Dien.

6. Lambang Al Irsyad merupakan Instansi yang menaungi Pramuka Ambalan Ahmad Surkati dan Cut Nyak Dien.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar